Nabi Ibrahim AS.
Rp23.200
Sinopsis:
Dalam buku ini mengisahkan tentang Nabi Ibrahim a.s, yang terkenal keberaniannya untuk menyampaikan ajaran Allah patut kita teladani. Keberanian Nabi Ibrahim untuk menegakkan ajaran Allah ditempuh walaupun sangat berbahaya. Beliau menghancurkan semua patung-patung yang ada di dalam ruang tempat pemujaan dan hanya menyisakan satu patung besar. Melihat kehancuran tempat pemujaan raja Namruz sangat marah. Sebagai hukumannya, Raja Namruz memerintahkan untuk membakar Nabi Ibrahim. Bagaimana kisah selanjutnya tentang Nabi Ibrahim yang diberi mukjizat oleh Allah Swt.? Untuk mengetahui kisahnya baca buku ini hingga selesai, ya!
Stok habis
Ulasan
Belum ada ulasan.