Seri IPA dan Teknologi: Waktu, Panjang, dan Berat
Rp26.400
Sinopsis:
Waktu, panjang, dan berat termasuk ke dalam besaran-besaran pokok, yang berkaitan erat dengan kehidupan sehari-hari. Setiap saat kita tidak terlepas dari waktu. Kita pun selalu mengukur panjang, misalnya berapa jauh kita berjalan, berapa tinggi suatu pohon, dan berapa panjang suatu benda. Besaran berat memberikan gambaran kepada kita mengenai suatu benda. Dalam buku Seri IPA dan Teknologi: Waktu, Panjang, dan Berat di dalamnya mengupas tuntas mengenai besaran waktu, panjang, dan berat secara lengkap. Diharapkan dengan membaca buku ini, pembaca dapat memperoleh pengetahuan lebih banyak tentang waktu, panjang, dan berat.
Stok habis
Ulasan
Belum ada ulasan.