Seri Sains Dasar 1: Mengenal Gerak
Rp43.900
Sinopsis:
Dalam kehidupan sehari-hari kamu melakukan gerak, bukan? Ketika berjalan atau berlari, kamu dapat dikatakan bergerak. Mengapa suatu benda bisa bergerak, apakah penyebabnya? Ternyata gerak itu bermacam-macam. Ada yang disebut gerak menggelinding, contohnya gerakan roda sepeda. Ada yang disebut gerak jatuh, gerak mengalir, gerak berputar, gerak memantul, gerak mengayun, dan gerak benda tenggelam. Buku ini mengulas tentang berbagai gerak benda. Buku ini dilengkapi dengan gambar-gambar yang menarik sehingga kamu akan mudah memahami isi dari buku tersebut. Selain itu, pembahasan materi dalam buku ini menggunakan bahasa yang mudah dipahami sehingga kamu bisa langsung mempraktikkannya dalam kehidupan sehari-hari.
Stok habis
Ulasan
Belum ada ulasan.